Kebas.
Bukan tanganku, tapi hatiku.
Kebas.
Hingga aku lupa untuk bersikap pantas.
Juli, hari kedua.
Foto hanya ilustrasi, mohon maaf apabila ada yang ikut tertangkap kamera.
Kebas.
Bukan tanganku, tapi hatiku.
Kebas.
Hingga aku lupa untuk bersikap pantas.
Juli, hari kedua.
Foto hanya ilustrasi, mohon maaf apabila ada yang ikut tertangkap kamera.
Cinta itu seperti maraton.
Kamu mungkin merasa tertinggal sekarang.
Tetapi jika kamu terus berlari,
kamu akan mencapai tujuan.
Unforgettable, 2016
tak perlu menunggu terlalu lama
bahkan rasa,
punya tanggal kadaluarsa
Karena suka sama sekali tak butuh alasan.
[Februari]